Terimakasih sudah berkunjung ke website resmi kami. Siapapun kamu, pasti kamu sedang membutuhkan bantuan untuk masalahmu. Iya kaan?
Kami pasti bantu kamu kok,
Setiap wanita yang menginjak masa puber pasti akan mengalami perubahan hormon yang membuat kelenjar minyak pada kulit lebih aktif sehingga memiliki risiko menderita masalah kulit, seperti komedo, jerawat, beruntusan, dan lainnya.
Meskipun masih tergolong muda, remaja juga perlu perawatan kulit sejak dini lhoo.. agar Aset tetap terjaga hingga usia dewasa.
Sebelum lanjut coba deh kamu cek apakah masalah mu ada di bawah ini?